Resep Masakan Steak Ayam Bahan – bahan: Tepung bumbu 150 gram Tepung terigu 50 gram Saus tiram 3 sendok makan Daging ayam, iris tipis 2 atau 3 potong Kaldu bubuk 1 sendok teh Merica 1 sendok teh ( boleh dihilangkan jika tidak suka ) Tepung maizena 1 sendok makan Telur ayam 1 butir, kocok lepas Bahan untuk membuat saus steak : Air 200 ml Saus tomat 170 ml Bawang merah 5 siung, iris tipi Bawang putih 4 siung, memarkan Tomat 2 buah, potong – potong Bawang bombay 1 buah, iris tipis Lada bubuk 1 sendok teh Garam 1 sendok teh Saus tiram 1 sendok makan Kaldu bubuk 1 sendok teh Gula pasir 1 sendok makan Mentega Secukupnya Bahan pelengkap : Kentang secukupnya, iris memanjang Buncis secukupnya, potong – potong Wortel secukupnya, iris korek api Cara membuat steak ayam : Siapkan wadah kemudian lumuri daging ayam dengan saus tiram, merica bubuk dan kaldu bubuk. Diamkan di kulkas selama 30 menit. Siapkan 3 piring bersih, piring yang pertama beri isian tepung terigu, piring kedua beri isi
Comments
Post a Comment